Selasa, 21 Oktober 2008

Wisata Pantai Wau Ulo Jember Jawa Timur

Wisata Pantai Wau Ulo terletak di Kabupaten Jember Jawa Timur. Keindahaannya benar-benar menarik wisatawan baik domistik maupun mancanegera. Jember memang mempunyai potensi wisata bahari yang menakjubkan. ingin tahu lebih banyak? Klik aja bloger ini.

6 komentar:

buchang mengatakan...

linknya saya posting di www.bluefame.com bosss

ii link gw www.jogjawisata.blogspot.com tengkyu

buchang mengatakan...

saya pengen lihat area camping groundnya bisa gak nehhh

sakrip mengatakan...

Terakhir nang Pantai Watu Ulo, melu rombongan Study Banding karo kanca-kanca peserta Diklat Menejemen Marketing Export - Import Kadin Jawa Timur, tahun 1995 (di Hotel Simpang Surabaya). Saiki wis lali, piye kabare watu ulo.

sakrip mengatakan...

Doeloe waktu aku masih remaja, jika ke Watu Ulo, naik sepeda onthel loo..
Sekarang aku kan sudah umur, cuma kepingin saja........

sakrip mengatakan...

Aku arek Babatan-Semboro, wis cukup terkenal.

dobie mengatakan...

saya tertarik dengan wisata yang ada di Jember dan selalu ingin mampir tapi belum sempat2..banyak sekali ternyata tempat wisata yang menarik di Jember..

saya berada di Blitar dan banyak juga tempat wisata yang ada di Blitar, makanan khas yang enak, sambel pecelnya, kerajinan tangan yang kualitas ekspor..

kalo berminat kunjungi lgsg web nya di www.tokohandicraft.com